Jumat, 16 September 2011

The Godfather-Mario Puzo


Dalam dunia Mafia, balas dendam, pembunuhan dan narkotika adalah hal biasa. Tapi tidak dengan tokoh mafia bernyali tinggi dari Sisilia -Italia bernama Don Vito Corleone. Bagi pemimpin mafia ini yang menguasai New York dan beberapa wilayah di Amerika yang sangat menghargai komitmen juga sangat menjunjung tinggi arti persahabatan dengan tegas menolak narkotika dalam bisnisnya. Meskipun pembunuhan karena pengkhianatan masih menjadi tradisi. Bagi seorang Vito Corleone, membunuh untuk keadilan adalah sesuatu yang pantas dan halal.

2 komentar:

  1. the godfather,suka bnget ma novel trilogi nya..

    BalasHapus
  2. the godfather trilogy,bgus filmnya

    BalasHapus